TNI dan Warga Rakit Besi Beton Untuk Rangka Cor Dinding Box Culvert

    TNI dan Warga Rakit Besi Beton Untuk Rangka  Cor Dinding Box Culvert

    ROKAN HILIR - Anggota Satgas TMMD ke-111 setiap hari terus bekerja untuk menyelesaikan tugas yang diberikan kepada mereka. Beratnya pekerjaan tersebut tidak begitu dirasakan demi pengabdian kepada masyarakat. Satgas TMMD bersama masyarakat bahu membahu membangun Desa melalui program TMMD ini.

    Terlihat personel Satgas TMMD bergotong royong bersama warga sedang mengerjakan perakitan besi untuk pengecoran dinding box culvert di RT 04 RW 02 Dusun Suka  Mulya Jaya, Kepenghuluan Bagan Sinembah Jaya, Kecamatan Basira, Sabtu , (26/06/2021).

    Warga yang membantu pekerjaan tersebut terlihat sangat antusias. Mereka secara bergantian turut membantu Satgas TMMD dalam membangun desanya.

    “Pembangunan box culvert ini harus selesai tepat waktu, kami tidak ingin mengecewakan masyarakat, ’ kata Serma Syahrudin, salah seorang anggota Satgas TMMD. (andi/***)

    riau rohil
    Andy Gunawan Riothallo

    Andy Gunawan Riothallo

    Artikel Sebelumnya

    Gesa Pembangunan Box Culvert, Warga Terus...

    Artikel Berikutnya

    Sosialisasikan Tentang Covid 19, TNI Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Deteksi Dini Gangguan Kamtib, Lapas Tembilahan Pindahkan Empat Warga Binaa
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Hendri Kampai: Pemimpin Inlander Selalu Bergantung pada Asing

    Ikuti Kami